Eksepsi Tidak Diterima, Hasto Singgung Soal Memperjuangkan Keadilan
Editor:
|
Jumat , 11 Apr 2025 - 21:53

Eksepsi Tidak Diterima, Hasto Singgung Soal Memperjuangkan Keadilan-foto :jpnn.com-
Alumnus Universitas Pertahanan (Unhan) itu menilai bahwa perkara yang dihadapinya dipaksakan dan proses daur ulang.
Oleh karena itu, dia optimistis bahwa pemeriksaan pokok perkara akan membuktikan kebenaran hakiki.
"Berbagai persoalan yang ditujukan kepada saya, ini adalah suatu persoalan yang dipaksakan, suatu proses daur ulang, tetapi pemeriksaan pokok perkara itulah yang akan membuktikan,” tutup Hasto.