5 Fakta Unik Konser NCT Dream di Jakarta, Konsep Time Travel

Konser NCT Dream-tangkapan layar-

 RADARLEBONG.BACAKORAN.CO -  NCT Dream akhirnya kembali menyapa penggemar Indonesia lewat konser akbar bertajuk “The Dream Show 4: Dream The Future” yang digelar di Jakarta International Stadium (JIS) pada 27–28 September 2025.

Dua hari penuh energi ini nggak cuma jadi ajang nostalgia, tapi juga pengalaman baru yang luar biasa untuk NCTzen Indonesia.

Buat kamu yang datang langsung atau masih FOMO karena belum move on dari vibes-nya, berikut 9 fakta paling menarik dari konser spektakuler ini.

1. Dua Hari yang Bikin Jakarta Bergetar

Bukan konser biasa, NCT Dream menggelar dua show berturut-turut selama akhir pekan, tepatnya 27 dan 28 September 2025.

BACA JUGA:Lipstik Revlon untuk Tampil Stylish dan Percaya Diri

Energi penggemar yang membludak membuat suasana JIS seperti lautan hijau, penuh chant, lightstick, dan teriakan cinta dari para NCTzen.

2. Konser Keempat Mereka di Jakarta

“The Dream Show 4” tercatat sebagai konser keempat NCT Dream di Jakarta, membuktikan betapa besarnya cinta dan loyalitas penggemar Tanah Air.

Dari fanbase yang selalu sold-out hingga sambutan meriah setiap mereka datang, Indonesia jelas jadi salah satu rumah penting bagi NCT Dream.

3. Perjalanan Waktu Lewat Musik

Salah satu konsep paling keren dari konser kali ini adalah time travel. Transisi lagu diatur bak perjalanan waktu, dari masa lalu, masa kini, hingga masa depan.

VCR interaktif dan setlist yang dipilih dengan cermat membuat penonton seolah ikut tumbuh bersama NCT Dream yang debut dari usia remaja sampai sekarang.

4. Lebih dari 20 Lagu Dibawakan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan