5 Rekomendasi Drone Murah untuk Pemula! Bagus untuk Photo & Video Super Tajam & Jernih

5 Rekomendasi Drone Murah untuk Pemula! Bagus untuk Photo & Video Super Tajam & Jernih -foto :iStock-

Drone Dual Camera KF12 Max: Memiliki fitur obstacle avoidance, mode GPS, dan Smart following.

Baterai tahan hingga 25 menit dengan jarak kendali mencapai 1.200 meter.

Harga sekitar Rp1.950.000.

Rekomendasi drone lipat dengan kualitas mirip Mavic.

Visuo XS809S Battle Shark: Cocok untuk kelas drone murah dengan performa stabil.

Mode kecepatan yang dapat disesuaikan dan kemampuan return to home.

Harga terjangkau sekitar Rp678.000.

Nah, itulah 5 rekomendasi drone murah untuk pemula dengan hasil yang tentunya tak mengecewakan. Silakan pelajari dahulu sebelum membeli.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan