Proyek Jalan Desa Talang Ratu Ditunda Hingga 2026, Ini Sebabnya
Editor: Adrian Roseple
|
Rabu , 29 Oct 2025 - 23:35
JALAN: Beginilah kondis jalan milik provinsi di Desa Talang Ratu kecamatan Rimbo Pengadang yang gagal dibangun di tahun 2025.-(dok/rl)-
"Kami mendorong agar proses ganti rugi dan pembebasan lahan dapat segera diselesaikan. Masyarakat sangat menunggu pembangunan jalan ini karena menjadi jalur vital bagi mobilitas dan aktivitas ekonomi desa," tutup Alfian.