Polisi Panggil Dokter AY Terduga Pelaku Pelecehan Seksual Kepada Pasien

Sabtu 26 Apr 2025 - 23:22 WIB

Kepolisian telah menerima laporan dugaan pelecehan seksual, hal itu dibuktikan dengan terbitnya laporan Nomor LP/B/113/IV/2025/SPKT/Polresta Malang Kota/Polda Jawa Timur tanggal 18 April 2025 untuk korban QAR dan Nomor LP/B/117/IV/2025/SPKT/Polresta Malang Kota/Polda Jawa Timur milik korban A tertanggal 22 April 2025. (jp)

Kategori :