Wajah Flawless Bebas Kusam! Rahasia Memilih Bedak Tepat ala Dr. Richard Lee

Wajah Flawless Bebas Kusam! Rahasia Memilih Bedak Tepat ala Dr. Richard Lee-foto :tangkapan layar Youtube@@drRichard_Lee-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO-Hai Beauties! Kali ini, Dr. Richard Lee akan mengupas tuntas tentang bedak, mulai dari jenis-jenisnya, cara memilih yang tepat, hingga tips aman menggunakan bedak.

Siap tampil cantik dan flawless tanpa khawatir efek samping?

Yuk, simak ulasan lengkapnya dilansir dari kanal youtube@drRichard_Lee

Jenis-jenis Bedak

BACA JUGA:10 Warna Hijab yang Wajib Dimiliki untuk Outfit Hitam Anda

Loose Powder: Bedak tabur yang ringan dan cocok untuk kulit berminyak. Kelebihannya mudah diaplikasikan dan memberikan hasil matte.

Compact Powder: Bedak padat yang lebih praktis dibawa kemana-mana. Cocok untuk kulit kering dan normal karena mengandung sedikit pelembab.

Foundation: Bedak yang lebih berat dan memiliki daya coverage tinggi untuk menutupi bekas jerawat dan flek hitam.

BB Cream: Perpaduan antara bedak dan pelembab yang ringan dan mudah diaplikasikan. Cocok untuk penggunaan sehari-hari.

BACA JUGA:Rahasia Kecantikan: Cara Membuat Wajah Cerah dan Bebas Kusam

CC Cream: Mirip dengan BB Cream, namun lebih fokus pada koreksi warna kulit. Cocok untuk kulit kusam dan tidak merata.

DD Cream: Memiliki manfaat lebih lengkap dari BB dan CC Cream, yaitu melindungi kulit dari sinar UV.

Tips Memilih Bedak yang Tepat

Kenali Jenis Kulitmu: Pilih bedak yang sesuai dengan jenis kulitmu. Kulit berminyak cocok dengan loose powder, kulit kering dengan compact powder, dan kulit normal bisa menggunakan keduanya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan