Apple Luncurkan iPhone 16E Dengan Face ID, Harga Mulai Rp9 Jutaan

Apple Luncurkan iPhone 16E -foto:tangkapan layar-

iPhone 16E adalah iPhone pertama yang menggunakan modem buatan Apple sendiri, menggantikan modem dari Qualcomm.

Ini menandai langkah besar bagi Apple dalam mengembangkan komponen konektivitas secara mandiri.

Dikutip dari TheVerge, ponsel ini tersedia dengan harga mulai dari $599 (sekitar Rp9,7 jutaan), lebih mahal dibandingkan iPhone SE 2022 yang diluncurkan dengan harga $429 (sekitar Rp7 jutaan).

Namun, pengguna mendapatkan kapasitas penyimpanan lebih besar dan desain yang lebih modern.

 

 

Tag
Share