Ini Daftar Buah yang Tidak Disarankan Dikonsumsi di Pagi Hari

Ini Daftar Buah yang Tidak Disarankan Dikonsumsi di Pagi Hari-foto :internet-

Selain buah-buahan di atas, apel, salak, pisang, dan buah kaleng juga termasuk yang sebaiknya dihindari saat sarapan.

Apel dan salak, misalnya, mengandung zat yang dapat memperlambat pencernaan, sementara pisang dengan karbohidrat tingginya bisa menyebabkan ketidakseimbangan elektrolit jika dimakan saat perut kosong. Untuk menjaga sistem pencernaan tetap sehat, penting untuk memilih buah yang mudah dicerna di pagi hari.

Tag
Share