Ingin Membuat Ceker Mercon yang Pedasnya Nampol dan Bikin Ketagihan? Tak Perlu Bingung!

resep ceker mercon sederhana-foto :tangkapan layar-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO- Dengan mengikuti langkah-langkah sederhana berikut, Anda bisa dengan mudah

menyajikan hidangan lezat ini di rumah.

Ceker mercon, dengan cita rasa pedas yang khas dan tekstur yang lembut, memang menjadi favorit banyak orang.

Bahan-bahan yang Dibutuhkan:

BACA JUGA:Cara Merebus Daging Kambing Agar Empuk dan Tidak Bau

500 gram ceker ayam segar

10 buah cabai merah keriting

7 siung bawang merah

6 siung bawang putih

BACA JUGA:Menanam Cabai Rawit di Galon Bekas untuk Hasil Berbuah Lebat

100 gram cabai rawit (sesuai selera)

5 butir kemiri

Terasi secukupnya

Garam, gula, penyedap rasa

Tag
Share