Target Besar Sekolah Rakyat dalam 5 Tahun: Punya 500 Sekolah & 500 Ribu Siswa

ilustrasi-foto :jpnn.com-

Lampung: 3 Sekolah Rakyat

Banten: 4 Sekolah Rakyat

Jawa Timur (Jatim): 26 Sekolah Rakyat

Jawa Barat (Jabar): 20 Sekolah Rakyat

Papua: 4 Sekolah Rakyat

Maluku Utara: 4 Sekolah Rakyat

Maluku: 3 Sekolah Rakyat

Tidak hanya siswa, keluarga mereka juga akan dapat bantuan dan diberdayakan. Berbagai upaya yang dilakukan termasuk renovasi rumah hingga layak huni, mendapatkan bantuan sosial (bansos) lengkap, termasuk masuk program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dan mendapatkan bantuan iuran untuk kepesertaan BPJS Kesehatan.

Kemudian, anggota keluarga siswa SR juga bisa menjadi anggota Koperasi Desa Merah Putih hingga mengikuti program cek kesehatan gratis. Sehingga dalam jangka waktu lima tahun, pendidikan anak selesai dengan baik dan orang tua diharapkan bisa berdaya hingga meningkatkan status ekonominya.

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan