Bakar Lemak Perut dengan Mengonsumsi 5 Sayuran Ini

ilustrasi-foto :jpnn.com-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO- MEMILIKI penampilan yang menarik merupakan impian semua wanita.

Salah satu cara yang bisa Anda lakukan agar penampilan makin menarik ialah dengan menurunkan berat badan dan menghilangkan lemak perut.

Mengonsumsi berbagai jenis sayuran bisa membantu menghilangkan lemak perut.

Sayuran ini bisa meningkatkan pencernaan, mengatur gula darah, menurunkan risiko penyakit, dan mendukung penurunan berat badan yang sehat.

Sejumlah sayuran mengandung nutrisi spesifik yang bisa membantu mengurangi lemak perut.

Namun demikian, tidak ada satu makanan pun yang bisa menghilangkan lemak perut dengan sendirinya.

Maka dari itu, makanan ini harus diimbangi dengan berolahraga, menghindari tembakau, mengurangi stres, dan mengonsumsi makanan seimbang yang rendah gula tambahan.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Brokoli

Satu studi yang diterbitkan dalam Journal of the Academy of Nutrition and Dietetics menemukan mengonsumsi sayuran hijau gelap secara teratur (termasuk brokoli dan sayuran berdaun hijau lain) membantu mengurangi lemak visceral.

2. Wortel

Penelitian dari Journal of the Academy of Nutrition and Dietetics memasukkan wortel sebagai sayuran yang bermanfaat untuk lemak perut.

Wortel kaya akan jenis senyawa tanaman yang disebut lutein, yang memiliki kemampuan antioksidan, serta berpotensi untuk membantu menurunkan jaringan lemak perut.

3. Selada

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan