5 Manfaat Pisang, Turunkan Risiko Serangan Jantung

Manfaat Pisang.-foto: net-

JAKARTA.RADARLEBONG.BACAKORAN.CO - PISANG merupakan salah satu buah yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Adapun berbagai kandungan gizi yang terkandung dalam setiap 100 gram pisang seperti: Air: 67,8 gram; Energi: 128 kalori; Protein: 0,8 gram; Lemak: 0,5 gram; Karbohidrat: 30,2 gram; Serat: 8,1 gram; Kalsium: 12 miligram; Fosfor: 28 miligram; Natrium: 3 miligram; Kalium: 382,0 miligram.

Selain itu, pisang juga mengandung berbagai mineral seperti beta karoten, vitamin B kompleks, Vitamin C, dan niasin. 

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Meningkatkan stamina

Mengonsumsi buah pisang sebelum olahraga ternyata bisa membuat stamina meningkat.

Penelitian menyebutkan, bahwa pisang bisa dijadikan bahan utama pengganti minuman olahraga untuk menggantikan elektrolit yang hilang. 

Pasalnya, pisang mengandung kalium, karbohidrat, serat, dan vitamin B6 alami.

2. Menjaga kadar kolesterol stabil

Pisang merupakan salah satu buah yang mengandung serat yang tinggi.

Kandungan tersebut dapat membantu menurunkan berat badan karena membuat kenyang lebih lama. 

Selain itu, serat bisa menjaga kesehatan saluran pencernaan termasuk usus. Serat penting untuk menjaga kadar kolesterol.

Jika mengonsumsi dua buah pisang yang mengandung 6 gram serat, kira-kira memenuhi 23 persen dari kebutuhan harian tubuh.

3. Mencegah risiko serangan jantung

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan