Tips Atasi Nyeri Saat Behel Dikencangkan
Editor: Reni Apriani
|
Selasa , 22 Jul 2025 - 07:34

Cara Atasi Nyeri Behel -Tangkapan layar -
Proses pengencangan behel memang dapat menimbulkan rasa tidak nyaman.
Namun, jangan khawatir karena rasa nyeri hanya bersifat sementara.
Rasa nyeri akibat behel dikencangkan dapat menghilang dalam hitungan hari.
Yang penting, tetap lakukan cara menghilangkan rasa sakit gigi karena kawat gigi sesuai anjuran dokter gigi.