Waspadai Risiko Siber Dalam Penggunaan e-SIM: Keamanan Digital Harus Jadi Prioritas
Editor: Reni Apriani
|
Senin , 14 Apr 2025 - 10:34

Siber E-Sim-tangkapan layar -
Transisi ke e-SIM merupakan langkah besar dalam dunia telekomunikasi Indonesia.
Namun seperti yang diingatkan Ardi Sutedja, keamanan digital bukan hanya tanggung jawab operator atau pemerintah, tapi tanggung jawab kolektif seluruh elemen masyarakat.
“Teknologi harus membawa manfaat, bukan bencana. Dan itu hanya bisa dicapai kalau kita semua sadar bahwa keamanan digital bukan sekadar pilihan, tapi kebutuhan mutlak,” pungkasnya.