Cara Menghindari Pesan WhatsApp Tanpa Harus Memblokir Kontak

Cara Menghindari Pesan WhatsApp Tanpa Harus Memblokir Kontak-foto :tangkapan layar-

Untuk mengaturnya, buka WhatsApp, lalu ke Pengaturan > Akun > Privasi, dan pilih siapa yang dapat melihat Last Seen atau info status. Pilih opsi “Kontak saya” atau “Kontak saya kecuali…” untuk mengatur privasi sesuai kebutuhan.

4. Menonaktifkan Last Seen dan Centang Biru

Untuk menjaga privasi lebih lanjut, Anda dapat mematikan Last Seen dan centang biru. Dengan menonaktifkan Last Seen, Anda tidak akan terlihat sedang online.

Sementara mematikan centang biru membuat Anda terlihat belum membaca pesan.

Caranya adalah masuk ke Pengaturan > Akun > Privasi, lalu nonaktifkan Last Seen dan centang biru untuk mengurangi gangguan dan memberi ruang bagi kenyamanan Anda.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat mengendalikan interaksi dan notifikasi di WhatsApp tanpa harus memblokir nomor.

Hal ini sangat membantu dalam menjaga kenyamanan saat menggunakan aplikasi pesan ini.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan