Resep Tempe Goreng Renyah dan Gurih, Cocok untuk Cemilan Harian

Resep Tempe Goreng Renyah dan Gurih, Cocok untuk Cemilan Harian-foto :tangkapan layar-

Ia menggunakan kombinasi tepung terigu, maizena, dan tepung beras untuk menciptakan tekstur tempe goreng yang renyah. Tambahan daun bawang dan seledri pada adonan memberikan aroma segar yang membuat tempe goreng semakin lezat.

Cara membuatnya pun mudah, cukup campurkan semua bahan, celupkan tempe yang sudah diiris tipis ke dalam adonan, lalu goreng hingga kecokelatan.

Hasilnya adalah tempe goreng yang renyah di luar, namun lembut di dalam, dengan rasa gurih yang pas di lidah.

Tag
Share