Arab Saudi vs Indonesia Imbang: Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026

Arab Saudi vs Indonesia Imbang: Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026-foto :tangkapan layar-

Selain itu, Bahrain juga meraih kemenangan melawan Australia dengan skor 1-0.

Posisi Tim di Klasemen

Dengan hasil ini, Timnas Indonesia menjadi tim Asia Tenggara tercepat yang memperoleh poin di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia.

Dua tim teratas di Grup C akan melaju langsung ke Piala Dunia 2026, sedangkan dua tim berikutnya akan melanjutkan ke putaran keempat. Tim yang berada di posisi terbawah di Grup C akan tersingkir dari kualifikasi.

 

Tag
Share