Makanan yang Harus Dihindari Setelah Usia 40 Tahun

Selasa 30 Jul 2024 - 12:11 WIB
Reporter : Reni Apriani
Editor : Reni Apriani

BMR (Basal Metabolic Rate)

BMR adalah kebutuhan dasar manusia untuk bertahan hidup, berpengaruh pada 50-70% dari total pengeluaran energi harian.

Thermogenesis Effect of Food (TEF)

TEF berkontribusi sekitar 10% dari pengeluaran energi harian.

Aktivitas Fisik

Aktivitas fisik, baik olahraga maupun aktivitas sehari-hari, berkontribusi sekitar 20-30% dari pengeluaran energi harian.

Komposisi Tubuh

Komposisi tubuh, bukan hanya berat badan, yang paling berpengaruh terhadap metabolisme. Massa lemak, massa otot, dan massa air semua berperan penting.

Makanan yang Harus Dihindari

Produk GMO

Produk GMO (Genetically Modified Organism) seperti jagung dan kedelai yang dimodifikasi secara genetik perlu dihindari karena dapat mempengaruhi kesehatan metabolisme.

Produk Dairy Komersial

Produk susu dan turunannya seperti keju, krim, dan es krim mengandung hormon yang dapat menyebabkan ketidakseimbangan hormonal.

Gula

Berbagai jenis gula seperti gula pasir, gula aren, dan gula batu harus dihindari karena dapat meningkatkan risiko penyakit metabolisme.

Ultra Processed Foods

Kategori :

Terkait