Apa Saja yang Bisa Membatalkan Puasa? Ini Deretan Penyebabnya

Selasa 12 Mar 2024 - 22:10 WIB

Meskipun tidak ditelan, merokok merupakan salah satu hal yang dapat membatalkan puasa. Mayoritas ulama sepakat bahwa merokok adalah salah satu hal yang dapat membuat puasa seseorang menjadi tidak sah atau batal.

9. Murtad

Murtad artinya seseorang yang keluar dari agama Islam. Ketika seseorang yang tengah berpuasa melakukan tindakan murtad, maka puasanya secara otomatis batal.

Sebab, puasa adalah ibadah wajib umat Islam. Mereka yang murtad tidak memiliki kewajiban untuk menjalankan amalan tersebut. (*)

Kategori :