3 Sunscreen Terbaik dengan SPF 100 yang Ampuh Blokir Sinar UV

Sunscreen SPF 100-tangkapan layar-

2. La Roche-Posay Anthelios Melt-in Milk Sunscreen Broad Spectrum SPF 100

Harga: Rp755.000 (90 ml)

 

Pilihan sunscreen dengan SPF 100 berikutnya datang dari La Roche-Posay. Ini merupakan spektrum luas untuk kulit sensitif terhadap sinar matahari.

 

Formulanya ringan, cepat meresap, tahan air, dan bebas white cast, serta telah diuji secara ketat untuk toleransi kulit.

 

Sunscreen ini menggunakan teknologi Cell-Ox Shield memadukan filter UVA/UVB photostable untuk memberikan perlindungan terhadap maksimal.

 

Selain itu, kandungan Senna Alata membantu menjaga sel kulit dari radikal bebas, sementara Panthenol melembapkan dan menenangkan kulit yang iritasi.

 

Produk ini pun cocok digunakan di wajah, telinga, dan seluruh tubuh.

 

3. Neutrogena Ultra Sheer Dry-Touch Water Resistant Sunscreen SPF 100+

Harga: Rp275.000 (88 ml)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan