5 Manfaat Buah Bit, Baik untuk Kesehatan Otak

Manfaat Buah Bit.-foto: net-
Pasalnya, nitrat akan dikonversi menjadi oksida nitrat dalam tubuh yang bisa melebarkan pembuluh darah sehingga tekanan darah menurun.
Perlu diketahui, bahwa tekanan darah tinggi merupakan faktor risiko dari berbagai penyakit serius, termasuk serangan jantung, gagal jantung, hingga stroke.
3. Mengatasi diabetes
Salah satu manfaat mengonsumsi buah bit, yakni mampu mengatasi diabetes.
Pasalnya, dengan mengonsumsi buah bit yang kaya akan antioksidan bisa membantu menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan sensitivitas insulin.
Para ahli menduga buah bit bisa memberikan manfaat untuk mengatasi diabetes.
Penelitian pada tahun 2019 membuktikan bahwa antioksidan dalam buah bit, yaitu asam alfa lipoat, bisa mengatasi gejala neuropati diabetes.
Walau begitu, dosis yang diuji coba dalam penelitian masih jauh lebih tinggi dari dosis yang ditemukan dalam buah bit.
4. Meningkatkan kesehatan otak
Salah satu manfaat mengonsumsi buah bit, yakni mampu untuk meningkatkan kesehatan otak.
Tak dimungkiri, bahwa pertambahan usia mengakibatkan penurunan fungsi otak atau kognitif dan mental.
Hal tersebut mungkin terjadi akibat berkurangnya aliran darah dan oksigen menuju otak.
Jika hal tersebut tidak segera diatasi, kemungkinan bisa mengakibatkan risiko mengalami demensia di masa tua.
Oleh sebab itu, dengan mengonsumsi buah bit bisa meningkatkan kesehatan dan fungsi otak.
5. Mengatasi peradangan