Infinix Note 50x 5G+ Resmi Meluncur, Usung Layar 120Hz

Infinix Note 50x 5G+-tangkapan layar -
Teknologi pengisian daya bypass serta reverse wireless charging 10W turut hadir untuk meningkatkan efisiensi.
Infinix mengklaim bahwa baterai pada perangkat ini dapat bertahan hingga 2.300 siklus pengisian daya.
Dengan ketahanan tersebut, pengguna dapat menggunakannya hingga sekitar enam tahun.
Dikutip dari FoneArena, Infinix Note 50x 5G+ hadir dalam tiga pilihan warna, yaitu Sea Breeze Green (lapisan kulit vegan), Titanium Grey dan Enchanted Purple (lapisan metalik).
Smartphone ini dibanderol dengan harga Rs. 11.499 (sekitar Rp2,2 jutaan) untuk varian 6/128GB dan Rs. 12.999 (sekitar Rp2,5 jutaan) untuk varian 8/128GB.