Suhu Udara Panas Menyengat di Bengkulu, Tertinggi dalam 9 Tahun Terakhir

Jumat 17 Oct 2025 - 22:51 WIB
Reporter : Reni Apriani
Editor : Reni Apriani

Selain berdampak pada kesehatan, cuaca panas ekstrem Bengkulu juga dapat mengganggu aktivitas luar ruangan dan meningkatkan konsumsi listrik rumah tangga akibat penggunaan pendingin ruangan yang melonjak.

Jika tren kenaikan suhu ini terus berlanjut, Bengkulu perlu mewaspadai perubahan pola iklim lokal yang berpotensi memengaruhi kenyamanan, kesehatan, dan lingkungan.

Masyarakat diimbau untuk mengurangi aktivitas di luar ruangan pada siang hari, mencukupi asupan cairan, dan menghemat penggunaan energi agar dampak panas ekstrem dapat diminimalkan.

Kategori :