Bahaya Konsumsi Antibiotik Tanpa Resep: Waspadai Risiko Mengintai Kesehatan Anda

Minggu 25 Aug 2024 - 12:43 WIB
Reporter : Amri Rakhmatullah
Editor : Reni Apriani

Faktor yang Memicu Resistensi Antibiotik:

Penggunaan antibiotik berlebihan.

Konsumsi antibiotik tanpa resep atau panduan dokter.

Mengonsumsi makanan yang mengandung residu antibiotik.

Penularan dari pasien yang sudah terinfeksi bakteri resisten.

Mengenal Jenis-Jenis Antibiotik

Beberapa jenis antibiotik yang umum digunakan meliputi:

Penisilin

Sefalosporin

Aminoglikosida

Makrolida

Tetrasiklin

Fluoroquinolone

Sulfonamida

Penyimpanan Antibiotik: Apa yang Perlu Diketahui?

Menyimpan antibiotik dalam jangka waktu lama dan menggunakannya kembali tanpa resep dokter sangat tidak disarankan. Antibiotik yang disimpan terlalu lama bisa kehilangan efektivitasnya dan malah berisiko memicu resistensi bakteri.

Kategori :