Cara Mencegah Purging di Wajah Setelah Pakai Skincare Baru

Cara Mencegah Purging di Wajah -foto:tangkapan layar-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO - Skincare baru sering kali menjadi dilema bagi banyak orang.

Di satu sisi, ada harapan untuk mendapatkan kulit yang lebih sehat.

Namun di sisi lain, ada kekhawatiran terhadap kemungkinan ketidakcocokan atau timbulnya reaksi kulit yang tidak diinginkan. 

Salah satu reaksi yang kerap terjadi adalah purging, yang terutama muncul jika produk yang digunakan mengandung bahan aktif seperti AHA, BHA, retinol, atau vitamin C.

BACA JUGA:Jadi Tren TikTok, Fakta Atau Mitos Anxiety Ring Bantu Atasi Kecemasan?

Bahan-bahan ini bekerja mempercepat pergantian sel kulit, sehingga penggunaannya dapat mendorong masalah di bawah permukaan kulit muncul lebih cepat.

Meski terdengar menakutkan, purging sebenarnya adalah hal yang lumrah terjadi bahkan bisa membantu memperbaiki kondisi kulit.

Kendati begitu, bagi kamu yang merasa tidak siap mengalaminya, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk mencegah purging dan menjaga kulit tetap sehat selama mencoba skincare baru. Penasaran?

1. Pilih Produk Lembut dan Non-Komedogenik

Memilih produk yang lembut dan non-komedogenik adalah salah satu cara efektif untuk mengurangi risiko purging saat mencoba skincare baru.

Produk dengan formula lembut biasanya memiliki bahan yang minim iritasi sehingga lebih ramah bagi kulit, khususnya kulit sensitif.

Produk seperti lactic acid atau mandelic acid umumnya dianggap lebih cocok untuk kulit yang baru mengenal bahan aktif.

Sementara itu, produk non-komedogenik diformulasikan agar tidak menyumbat pori-pori, sehingga dapat mengurangi risiko timbulnya jerawat atau komedo yang sering muncul saat kulit sedang beradaptasi dengan produk baru. 

2. Gunakan Produk Baru Secara Bertahap

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan