Tips Puasa Bagi Penderita Maag, Salah Satunya Jaga Porsi Makan

Tips Puasa Bagi Penderita Maag-foto:tangkapan layar-

5. Hindari Makanan dan Minuman yang Dapat Memicu Gejala

Seperti makanan pedas, makanan asam (tomat, jeruk), kopi, dan alkohol.

Namun, Ia berpesan penting untuk diingat bahwa kondisi setiap orang berbeda.

Jika kita merasa gejala maag semakin parah atau merasa kesulitan saat berpuasa, sebaiknya konsultasikan dengan dokter terlebih dahulu.

Puasa seharusnya tidak menjadi penyebab tambahan masalah kesehatan, jadi pastikan kita  memantaunya dengan baik.

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan