12 Manfaat Air Tebu, Termasuk Manfaatnya untuk Kulit dan Ginjal
AIR TEBU-foto :tangkapan layar-
kulit dari kerusakan akibat radikal bebas.
Berkat khasiat tersebut, mengonsumsi air tebu akan membantu mengatasi
peradangan, memperbaiki penampilan kulit, dan mengurangi tanda-tanda
penuaan.
Jangan terlalu banyak minum air tebu.
Jus tebu membawa banyak manfaat bagi kesehatan. Namun perlu diingat
bahwa minuman ini banyak mengandung gula.
Satu cangkir air tebu mengandung 50 gram gula pasir, kira-kira setara
dengan 5 sendok makan.
Batas konsumsi gula harian yang disarankan adalah 54 gram atau setara