1.500 LPJU Terpasang, 10 Persen Rusak
1.500 LPJU Terpasang, 10 Persen Rusak -foto :amri rakhmatullah/radarlebong-
Ia juga menambahkan, pemasangan LPJU di sejumlah wilayah diharapkan dapat meningkatkan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, terutama pada malam hari.
Langkah ini juga diharapkan mampu mengurangi potensi tindak kriminalitas. Ameruche mengimbau masyarakat Kabupaten Lebong untuk mendukung setiap program yang dijalankan oleh Pemerintah Kabupaten dan turut menjaga LPJU yang sudah terpasang agar manfaatnya bisa dirasakan lebih lama.
“Kami juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga LPJU agar fungsinya dapat bertahan dalam jangka waktu lama,” tutup Ameruche.