RADARLEBONG.BACAKORAN.CO - Pelembap yang mengandung salicylic acid dapat menjadi solusi efektif buat kamu yang ingin merawat kulit wajah sekaligus mengatasi masalah kulit seperti jerawat, komedo, dan tekstur kasar.
Kandungan ini juga dapat pula bermanfaat untuk mengangkat sel kulit mati, membersihkan pori-pori, dan menstimulasi regenerasi sel kulit.
Perpaduan antara pelembap dan salicylic acid tak hanya memberikan kelembapan maksimal, namun juga membantu kulit tampak lebih halus dan sehat.
Glad2Glow Kiwi 3D Acid Acne Moisturizer dilengkapi dengan perpaduan salicylic acid, succinic acid, dan mandelic acid yang berfungsi untuk mengurangi jerawat dengan cepat.
BACA JUGA: Glad2Glow AHA BHA PHA Intensive Peeling Solution, Cocok Untuk Kecilkan Pori-Pori Wajah
Produk ini juga berguna untuk mengeringkan jerawat tanpa menimbulkan iritasi pada kulit sensitif.
Adanya kiwi extract berperan untuk meremajakan kulit dan meringankan iritasi.
Selain itu, perubahan signifikan pada kulit bisa dirasakan hanya dalam waktu kurang lebih 14 hari.
ebelum membeli, sebaiknya mengetahui apa saja manfaat moisturizer Glad2Glow hijau untuk kulit berjerawat.
Berikut ini beberapa manfaat dari Glad2Glow Kiwi 3D Acid Acne Moisturizer.
- Membantu mengurangi kemerahan di kulit dan mengurangi rasa nyeri akibat timbulnya jerawat.
- Mengontrol dan mengurangi minyak berlebih pada kulit wajah.
- Membantu mematangkan dan mengeringkan jerawat tanpa memberikan efek iritasi pada kulit.
- Menjaga kelembapan dan hidrasi kulit, sehingga tidak membuat kulit kering.
Itulah beberapa manfaat moisturizer Glad2Glow hijau untuk kulit berjerawat Moisturizer Glad2Glow hijau memiliki berbagai kandungan yang sangat cocok untuk mengurangi dan mengatasi permasalahan mengenai kulit berjerawat dan kulit berminyak.