4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat

Selasa 15 Apr 2025 - 09:39 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Reni Apriani

Semua nutrisi ini bisa mengurangi paparan radikal bebas yang menyebabkan garis-garis halus, keriput dan bintik-bintik hitam pada kulit.

Kandungan antioksidan dalam semangka juga mengurangi radikal bebas dalam tubuh dan mencegah semua tanda-tanda penuaan kulit.

Kategori :