Hibank Bank Apa? Simak Penjelasannya

Hibank Bank Apa? Simak Penjelasannya-foto :tangkapan layar-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO- Hibank adalah sebuah bank digital yang berada di bawah naungan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI).

Hibank didirikan pada tahun 1993 dengan nama PT Bank Mayora dan kemudian berubah nama menjadi Hibank pada tahun 2023.

Hibank berfokus pada melayani segmen Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dengan tujuan menjadi bank digital yang terintegrasi dan

berbasis teknologi.

BACA JUGA:BRImo Raih Penghargaan Most Innovative Tech dari Finance Asia Awards 2024

Sejarah Hibank

1993: Hibank didirikan sebagai PT Bank Mayora oleh PT Mayora Dhana Utama dan PT Mayora Inti Utama (Mayora Group).

2013: Hibank membuka kantor cabang utama di Bandung dan mendapat izin untuk beroperasi sebagai bank devisa.

2014: Hibank mulai menyalurkan kredit pensiunan.

BACA JUGA:Nikmati Transaksi Digital Mudah: Daftar BRImo Online Sekarang!

2015: International Finance Corporation (IFC) memegang 20% saham Hibank, sehingga modal inti bank ini telah lebih dari Rp 1 triliun, membuat Hibank naik menjadi bank BUKU II.

2016: Hibank berekspansi ke bisnis bancassurance dan manajemen kekayaan.

2018: Hibank ditetapkan sebagai bank persepsi.

2019: Hibank bergabung ke jaringan ATM Prima serta meluncurkan layanan internet banking dan mobile banking.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan