Manfaat Teh Jahe untuk Kesehatan

Manfaat Teh Jahe untuk Kesehatan-foto :tangkapan layar-

Bagi penderita diabetes tipe 2, jahe terbukti efektif dalam menurunkan kadar insulin puasa, hemoglobin A1C, dan trigliserida, sehingga membantu mengelola gula darah secara lebih baik.

-Memperbaiki Pencernaan

Teh jahe juga dikenal efektif dalam memperbaiki sistem pencernaan. Jahe membantu mengurangi gas, mengurangi tekanan pada sfingter esofagus bagian bawah, serta mencegah pembengkakan. 

Menurut studi yang diterbitkan di Journal of Food Science and Nutrition pada tahun 2018, jahe dapat membantu dalam menangani masalah pencernaan, terutama jika dikonsumsi sesuai dosis atau anjuran dokter.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan