Begini Cek Nama Siswa Penerima PIP di pip.kemdikbud.go.id

Selasa 08 Oct 2024 - 19:06 WIB
Reporter : Reni Apriani
Editor : Reni Apriani

Uang saku

Biaya transportasi

Biaya praktik tambahan

Biaya uji kompetensi

Cara Mengecek Penerima PIP

Untuk mengecek nama siswa yang menerima bantuan PIP, berikut langkah-langkah yang dapat diikuti:

Kunjungi situs resmi PIP di pip.kemdikbud.go.id.

Pilih menu Cek Penerima PIP.

Isi kolom yang tersedia dengan NISN, tanggal lahir, dan nama ibu kandung.

Klik tombol Cek Data untuk melihat hasilnya.

Proses Pencairan Dana PIP

Dana PIP dapat dicairkan dengan cara berikut:

Pemegang Kartu PIP harus membawa bukti pendukung yang sah ke bank penyalur terdekat yang ditunjuk oleh pemerintah.

Pengambilan dana dapat dilakukan secara perorangan atau secara kolektif.

Pengambilan secara kolektif dapat dikuasakan kepada kepala sekolah, ketua lembaga, atau bendahara sekolah.

Bank Penyalur Dana PIP

Kategori :