Catat Bun! Ini Tips Agar Nasi Tidak Cepat Basi di Magic Com, Gampang Kok!

Catat Bun! Ini Tips Agar Nasi Tidak Cepat Basi di Magic Com, Gampang Kok-foto :pixabay-

RADARLEBONG.BACAKORAN.CO - Setelah memasak nasi, sering kali kita mengalami masalah yang sama: nasi cepat basi.

Hal ini bisa terjadi bahkan setelah nasi baru dimasak, pagi ini kita memasaknya dan sorenya nasi sudah basi.

Apa penyebabnya dan bagaimana cara mengatasinya?

Mari kita ulas bersama dalam artikel ini

BACA JUGA:Jangan Buru-buru Ganti! Tips Mudah Membersihkan Tungku Kompor Gas yang Berkerak Cukup 2 Bahan Sederhana

Penyebab Nasi Cepat Basi

Nasi yang cepat basi biasanya disebabkan oleh beberapa faktor, terutama terkait dengan Magicom atau rice cooker yang kita gunakan.

1. Kualitas Magicom

Ternyata, tidak semua Magicom atau rice cooker memiliki kualitas yang sama.

BACA JUGA:Lezatnya Menu Sahur Ramadan: 30 Inspirasi Masakan Simpel dan Cepat

Beberapa merek, terutama yang harganya lebih murah, cenderung membuat nasi cepat basi.

2. Komponen Magicom

Selain merek, komponen di dalam Magicom juga dapat mempengaruhi kualitas nasi yang dihasilkan.

Salah satu komponen yang perlu diperhatikan adalah pancinya.

Tag
Share