Cara Praktis Mengatasi Keyboard Laptop Windows Tidak Berfungsi
Cara Praktis Mengatasi Keyboard Laptop Windows Tidak Berfungsi-foto :iStock-
RADARLEBONG.BACAKORAN.CO- Keyboard merupakan perangkat yang menyerupai mesin tik. Perangkat ini berfungsi untuk memasukkan huruf, angka, dan simbol ke laptop.
Salah satu masalah yang sering terjadi pada laptop adalah keyboard. Keyboard bisa saja rusak atau tidak berfungsi karena terlalu sering digunakan untuk mengetik. Ada dua hal lainnya yang juga bisa menyebabkan tidak berfungsinya keyboard pada laptop, yaitu bisa karena software dan hardware.
Lalu, keyboard laptop juga bisa kehilangan fungsinya tanpa alasan yang jelas. Hal tersebut tentunya dapat mengganggu penggunanya yang ingin bekerja melalui laptop.
Jika keyboard laptop tidak berfungsi umumnya membuat pengguna mengalami kesulitan, dalam mengetik atau menggunakan keyboard laptop. Hal ini karena beberapa atau seluruh tombol keyboard, tidak merespons seperti yang seharusnya.
BACA JUGA:7 Rekomendasi Laptop Awet dan Tangguh untuk Kebutuhan Sehari-hari
Masalah semacam ini bisa disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk masalah perangkat keras (hardware) seperti kerusakan fisik, atau masalah perangkat lunak (software) seperti konflik driver atau virus malware.
Cara mengatasi keyboard tidak berfungsi dengan mudah. Laptop Windows menjadi salah satu perangkat keras yang berfungsi untuk sarana aktivitas digital.
Laptop memiliki usia hingga batasan kinerja yang bergantung pada performa dari kombinasi software dan hardware.
Pertama, ada cara mudah untuk mengatasi keyboard tidak berfungsi dengan baik:
BACA JUGA:Pilihan Laptop Kerja 2024 dengan Kinerja Optimal dan Spesifikasi Terbaik
- Klik menu Start.
- Klik Kanan pada logo.
- Pilih Manajer Perangkat.
- Klik kanan pada tipe keyboard yang muncul.